Training HACCP–Pengelolaan Keamanan Pangan Berbasis Hazard Analysis Critical Control Points Sertifikasi BNSP

PENGANTAR

Training Pengelolaan Keamanan Pangan HACCP – HACCP merupakan metode atau alat bantu yang digunakan dalam mengindentifikasi dan melakukan penanganan bahaya dalam sebuah rantai proses pengolahan berbagai produk pangan. HACCP adalah salah satu sistem manajemen keamanan pangan yang bermanfaat dan digunakan untuk mengendalikan sekaligus mencegah resiko-resiko bahaya yang mungkin timbul disebabkan oleh berbagai hal seperti: proses pengolahan pangan, penggunaan mesin/alat kerja dan pekerja yang terlibatTelah kita ketahui Indonesia salah satunya yg mempunyai penghasil pangan terbesar di dunia. Hal ini memacu resiko yang tinggi terhadap keamanan pangan di Indonesia Khususnya, Sehingga permasalahan keamanan makanan saat ini menjadi sorotan penting yang harus diperhatikan. Semua ini telah terbukti dari banyaknya kasus keracunanan makanan yang terjadi dimasyarakat. HACCP (Hazard Analisis and Critical Control Point) merupakan sistem keamanan pangan yang wajib di terapkan dalam setiap industri atau jasa pengelola hasil pangan. Karena HACCP telah terbukti mengurangi resiko kecelakaan  pangan yang dapat terjadi. Sistem ini digunakan baik domestic hingga internasional.

Training Pengelolaan Keamanan Pangan HACCP – Sertifikasi Pengelola Keamanan Pangan HACCP adalah proses untuk mendapatkan sertifikasi Pengelola Keamanan Pangan HACCPyang diberikan dengan cara tersistem dan efektif melalui uji kompetensi yang mengarah pada standar uji kompetensi kerja (LSP) yang baik bersifat nasional maupun internasional. Bahwa dengan Mempunyai sertifikasi kompetensi Pengelola Keamanan Pangan (HACCP) maka seseorang akan mendapat bukti pengakuan tertulis atas kompetensi yang dikuasai. Sertifikat Kompetensi Pengelola Keamanan Pangan (HACCP) tersebut dikeluarkan oleh BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi)BNSP memberikan lisensi kepada LSK untuk menyelenggarakan Uji Kompetensi Pengelola Keamanan Pangan (HACCP)

BMD Training Centre– sebagai pusat Pelatihan HACCP yang memiliki lisensi sebagai TUK (Tempat Uji Kompetensi) dimulai dari pembekalan kompetensi melalui pelatihan dan ujian sertifikasi bermaksud menyelenggaraan program Pelatihan HACCP yang sangat direkomendasikan di ikuti para penanggung jawab Keamanan dan mutu di perusahaan/institusi dalam rangka menciptakan lingkungan kerja yang sehat dan aman.

MAKSUD DAN TUJUAN

  1. Menganalisa serta mampu mengevaluasi proses produksi makanan/bahan pangan sehingga bisa diketahui potensi bahaya yang ditimbulkan;
  2. Perbaikan secara terus menerus terhadap proses produksi makanan/bahan pangan dengan menitikberatkan kepada tahap-tahap proses tertentu atau mata rantai proses produksi yang dianggap kritis dan rawa bahaya;
  3. Mampu memonitoring dan mengevaluasi penanganan cara dan proses pengolahan  makanan serta menerapkan sistem sanitasi dalam memproduksi makanan yang benar
  4. Meningkatkan kepedulian seluruh kompenen yang terlibat baik bagi regulasi (pemerintah nasional/internasional), perusahaan produksi pangan/pengelolahan hasil pangan secara terintegrasi maupun mandiri terhadap keamanan pangan  akan hasil pangan yang beredar dimasyarakat

SKKNI Training Pengelolaan Keamanan Pangan HACCP

Unit kompetensi yang diujikan mengacu pada SKKNI No. 618 Tahun 2016 tentang penetapan SKKNI Kategori Industri Pengolahan Golongan Pokok Industri Makanan Bidang Keamanan Pangan mencangkup :

  • Melaksanakan Program dan Prosedur Keamanan Pangan
  • Mengelola Program Audit/Inspeksi/Asesmen Keamanan Pangan
  • Melakukan Pelatihan Keamanan Pangan
  • Memantau Pelaksanaan Program Mutu dan Keamanan Pangan
  • Mensupervisi Rencana Keamanan Pangan
  • Melakukan Verifikasi Program Pendukung Keamanan Pangan
  • Mengembangkan Rencana Keamanan Pangan Berbasis HACCP dan berpartisipasi dalam Tim HACCP

PERSYARATAN PESERTA

  • Memiliki pengalaman sebagai Tim Keamanan Pangan minimal 1 tahun
  • Memiliki pengalaman bekerja di bidang jaminan mutu/keamanan pangan minimal 2 tahun
  • Mengikuti pelatihan keamanan pangan berbasis HACCP
  • Foto copy Ijasah terakhir
  • Foto copy KTP / Paspor / Kitas
  • Surat Rekomendasi dari Pimpinan / Atasan Langsung / Rekanan Kerja (bila ada)
  • CV atau Surat Keterangan Pengalaman kerja

JADWAL Training HACCP Sertifikasi BNSP 2024 :

  • 15-17 Januari 2024 Jakarta
  • 19-21 Februari 2024 Yogyakarta
  • 18-20 Maret 2024 Bandung
  • 15-17 April 2024 Surabaya
  • 20-22 Mei 2024 Bogor
  • 18-20 Juni 2024 Bali
  • 15-17 Juli 2024 Jakarta
  • 19-21 Agustus 2024 Bandung
  • 17-19 September 2024 Yogyakarta
  • 21-23 Oktober 2024 Bandung
  • 18-20 November 2024 Surabaya
  • 16-18 Desember 2024 Bogor

Kompetensi Pelatihan : Training 2 hari + 1 hari Ujian Kompetensi (Untuk lokasi pelatihan dan ujian menyesuaikan dengan domisilin lokasi LSP)

FASILITAS

Termasuk Ujian Sertifikasi BNSP,Sertifikat BNSP(jika lulus)Sertifikat kehadiran (dikeluarkan oleh BMD), Modul (Soft dan Hard Copy), Training kit (Ballpoint Tas jinjing), Tas Ransel, Jacket, Lunch, 2x Coffe break, foto bersama,pelatihan dan Ujian dilaksanakan di Hotel berbintang/Gedung/Wisma/BMD Building Centre(diinformasikan kemudian)

INVESTASI

Offline:

  • Rp 11.500.000,-/peserta (Belum termasuk PPN)

INFORMASI DAN PROMO

Hub : 021 – 756 3091

Fax : 021 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

Butuh bantuan! Klik disini

Kami siap membantu anda sekarang! Tim Specialist kami siap berdiskusi via Chat WA dengan anda ketika online, Jika tim sedang melayani pelanggan lain, untuk pelayanan cepat silahkan kirim email ke: [email protected] via help desk..

Account Executive

Umu Hanifatul - Head Office

Online

Account Executive

Eva Arlinda - Head Office

Online

Account Executive

Mei Dwi - Head Office

Online

Account Executive

Andini Eryani - Head Office

Online

Umu Hanifatul - Head OfficeAccount Executive

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00

Eva Arlinda - Head OfficeAccount Executive

Apakah ada yang saya bisa bantu bapak/ibu? 00.00

Mei Dwi - Head OfficeCustomer Support

Apakah ada yang bisa saya bantu bapak/ibu? 00.00

Andini Eryani - Head OfficeAccount Executive

Apakah ada yang saya bisa bantu bapak/ibu? 00.00